header_ads

Pengukuhan Paskibraka Jawa Barat


BANDUNG - Wagub Jabar Dede Yusuf mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRAKA) Provinsi Jawa Barat, bertempat di Aula Timur Gedung Sate Bandung, Rabu (15/8/2012)

Para pengusung bendera pusaka ini nantinya yang akan bertugas mengibarkan bendera merah putih pada saat Upacara Peringatan Proklamasi Republik Indonesia  Ke-67 tahun 2012, Jum'at (17/8/2012) besok.

Paskibraka Provinsi Jawa Barat ini memiliki anggota yang berdedikasi tinggi terhadap bangsa dan negara. Mereka melalui seleksi ketat dan kompetitif serta proses karantina sebagai pembentukan tim yang handal dan bertanggungjawab atas amanat yang akan diembannya.
sumber: Pemprov Jabar


Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.